UMUM
Panduan Praktis Penyusunan Laporan Penilaian Barang Milik Negara
Buku ini berisi tentang tata cara penyusunan laporan penilaian barang Milik negara ( BMN) khusus untuk objek penilaian yang berupa tanah dan atau bangunan maupun selain tanah dan atau bangunan. Buku ini dilengkapi dengan contoh format laporan penilaian BMN sehingga mempermudah penilai dalam menyusun laporan penilaian BMN, mengingat pada tingkat pemula atau pada penilai/ tim penilai dilingkungan pengelola barang, pengguna barang ataupun kuasa pengguna barang, masih banyak yang belum memahami dan belum memiliki keseragaman dalam menyusun laporan penilaian BMN.
00000039425 | 657.3 AGU p | Lt. 2 UPT. Perpustakaan (600) | Tersedia |
00000039424 | 657.3 AGU p | Lt. 2 UPT. Perpustakaan (600) | Tersedia |
00000039426 | 657.3 AGU p | Lt. 2 UPT. Perpustakaan (600) | Tersedia |
00000039427 | 657.3 AGU p | Lt. 2 UPT. Perpustakaan (600) | Tersedia |
00000039806 | 657.3 AGU p | Lt. 2 UPT. Perpustakaan (600) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain